Sabtu, 08 November 2008


PEMERINTAH KABUPATEN PEMALANG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
SMA NEGERI 1 MOGA
Alamat : Jl. Camping Sight Banyumudal Moga ((0284) 583 449
PEMALANG 52354
SURAT KEPUTUSAN KEPALA SMA NEGERI 1 MOGA
Nomor : 421.6 / 265
TENTANG
PEMBENTUKAN PENGURUS OSIS
SMA NEGERI 1 MOGA
MASA BHAKTI 2008/2009

Menimbang : 1. Bahwa untuk Pelaksanaan Kegiatan Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) SMA Negeri 1 Moga Masa Bhakti 2008/2009.
2. Bahwa sesungguhnya dipandang perlu diterbitkan Surat Keputusan bagi siswa - siswi SMA Negeri 1 Moga yang ditunjuk untuk melaksanakan tugas sebagai pengurus OSIS.

Mengingat : 1. Keputusan Kepala SMA Negeri 1 Moga Nomor 421.6 / 265 Tentang Pengurus
Organisasi Siswa Intra Sekolah ( OSIS ) Masa Bhakti 2008/2009.
2. Hasil seleksi calon pegurus OSIS tanggal 2 Agustus 2008
3. Hasil pemilihan calon ketua OSIS tanggal 29 Agustus 2008
4. Rapat koordinasi calon pengurus OSIS tanggal 6 September 2008

M e m u t u s k a n
Menetapkan :
Pertama : Susunan Pengurus Organisasi Siswa Intra Sekolah ( OSIS ) SMA Negeri 1 Moga Masa Bhakti 2008/2009.
Kedua : Dalam melaksanakan tugasnya Pengurus Organisasi Siswa Intra Sekolah ( OSIS ) SMA Negeri 1 Moga Masa Bhakti 2008/2009 bertanggung jawab kepada Kepala SMA Negeri I Moga.
Ketiga : Biaya yang berhubungan dengan tugas ini dibebankan pada anggaran yang selaras dengan itu.
Keempat : Surat Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan dan apabila dikemudian hari ternyata ada kekeliruan dalam penetapan ini, akan ditinjau kembali dan akan diadakan pembetulan seperlunya.



Ditetapkan di : M o g a
Pada tanggal : 20 Oktober 2008
Kepala SMA Negeri I Moga



Drs. ADI PRIHASTANTO
NIP : 131 615 231




Lampiran I : Keputusan Kepala SMA N.1 Moga
Nomor : 421.6 / 265
Tanggal : 20 Oktober 2008



PENGURUS OSIS MASA BHAKTI 2008/2009
SMA NEGERI 1 MOGA

Ketua Umum
Rifqi Aziz
XI IPA 2
2614

Ketua I
Kholil
XI IPA 1
2531

Ketua II
Atik Permanasari
X6
2720

Sekretaris Umum
Adkha Maeluny
XI IPA 2
2404

Sekretaris I
Dewi Aysiah
XI IPA 2
2465

Sekretaris II
Muhamad Amani
X2
2846

Bendahara I
Fiki Musfirotunnikmah
X3
2769

Bendahara II
Rizki Andriansyah
X4
2894





a.Bidang Ketaqwaan Terhadap Tuhan T.M.E

Koordinator
Ali Mashar
XI IPA 2
2418

Anggota
Nurida Oktavia
X6
2878

Anggota
Royanah
X6
2899

b.Bidang Kehidupan Berbangsa dan Bernegara
Koordinator
Dadi Riyanto
X3
2729

Irpan Afandi
X3
2792

c.Bidang Pendidikan Pendahuluan Bela Negara
Bambang Jatmiko
XI BHS
2455

Ahmad Muathirrizaq
XI IPA 2
2411

Nofira Dianita B.A
XI IPA 1
2586

d.Bidang Kepribadian dan Budi Pekerti Luhur
Koordinator
Dewi Aulicha Purnamasari
XI IPA 2
2464

Endang Yunarsih
XI IPA 1
2479

Widhiatun Nisa
XI IPS 3
2660

e.Bidang Berorganisasi Pendidikan dan Kepemimpinan

Koordinator
Nur Fuad
XI IPA 2
2600

Dianugrah Yoga P.P
X2
2738

Galih Rizki Febriyanto
X1
2774

f.Bidang Ketrampilan dan Kewirausahaan
Nur Azizah
XI IPA 2
2595

Yunia Dwi Pambudi
XI BHS
2668

Nirmaya Linda
X3
2865

g.Bidang Jasmani dan Pola Kreasi Seni
Restu Hidayat
XI IPA 1
2612

Agus Setiawan
X6
2688

Siska Mia Nurul Akmalia
X3
2908

h.Bidang Persepsi dan Kreasi Seni

M. Iwanudin
XI IPS 1
2565

Irma Puji Apriyani
XI BHS
2516


Bagus Nur Prasetyo
X3
2724

Amatul Firdausia
X1
2705

Moga, 20 Oktober 2008
Kepala SMA Negeri 1 Moga


ADI PRIHASTANTO
NIP. 131 615 231

5 komentar:

Budiyanto mengatakan...

namaku budiyanto( 0813 8268 1258 / boedyan_80@yahoo.com.sg ).Minta tolong bila ada yang tau keberadaan saudari mabruroh putri bpk Ali Falakhi.Rumah disekitar belakang madrasah NU paling timur dekat sungai.aku kehilang kontak,udah sekitar 9 thn.Apabila ada yang dpt menginformasikan keberadaannya/no kontaknya/apapun yg berhubungan dg dia,mohon informasikan ke aku.krn aku ingin sekali menghubungi dia lagi.salam

Budiyanto mengatakan...

Sekali lagi mohon tolong kepada siapapun yang baca tulisanku ini.kalau saudara/saudari anak moga ( desa moga kec.moga )saya harap sms aja nanti,aku hubungi tuk bisa bantu aku mencari sahabat aku yang telah lama tak bertemu.Terima kasih

Qamilien mengatakan...

Assalamu'alaikom wr wbr.., perkenalkan kulo Ahmad Kamilin alumni SMA 1 Moga 2006/2007,mo kirim salam buat Kholil smoga sukses jadi ketua and cita2nya tercapai, buat guru2ku tercinta maafkan kamilin ya dulu yang bandel dan mohon doa restunya moga berhasil. sekarang aku ada di Aceh salam buat pak adi,pak hambali,bu mumung tambah cantik aja,bu mimin dan semuaanya yang pernah menjadi guru dan sahabatku, ttd Alin qamilien@yahoo.co.id hp.085642648919,nb: kholil kabari aqu yaw.... :-))))

eko waploy mengatakan...

kapan yakh akan diadakan reuni akbar alumni SMANSAGA?
Aku EKO WAEDY alumni SMANSAGA angkatan 2008.
aku kangen banget nich sama guru2 SMANSAGA.
@@@@@@@@@@
##########
$$$$$$$$$$
%%%%%%%%%%

endamoets mengatakan...

hey smua aq endang yuniarsih almni 2009/2010.slm j bt slruh ank2 sma n 1 moga,aq kangen bgt m kalian.bt gru2 maafn y lo slma jd sswi byk slah.trutma bt bu endang sutiani.
bt pak argun slmt jln gru q yg plig imoets.
bt nax2 D*FILLENS SCIENCE 1 goOd lucK 4 U ALL.
MISS U SO MUCH 4 24SEPTMBR 92.